Cara Download dan Instal Mozilla Firefox terbaru offline installer

Cara instal Mozilla Firefox tanpa online.
Mozilla Firefox (aslinya bernama Phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai Mozilla Firebird) adalah peramban web lintas platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan.

Sebelum rilis versi 1.0-nya pada 9 November 2004, Firefox telah mendapatkan sambutan yang sangat bagus dari pihak media, termasuk dari Forbes dan Wall Street Journal. Dengan lebih dari 5 juta download dalam 12 hari pertama rilisnya dan 6 juta hingga 24 November 2004, Firefox 1.0 adalah salah satu perangkat lunak gratis, sumber terbuka (open-source) yang paling banyak digunakan di antara pengguna rumahan.

Melalui Firefox, Yayasan Mozilla betujuan untuk mengembangkan sebuah peramban web yang kecil, cepat, sederhana, dan sangat bisa dikembangkan (terpisah dari Mozilla Suite yang lebih besar). Sejak 3 April 2003, Firefox dan klien surel Thunderbird telah menjadi fokus utama pengembang Yayasan Mozilla untuk menggantikan Mozilla Suite.
Firefox dapat dijalankan pada berbagai macam sistem operasi seperti Microsoft Windows, Linux, Mac OS X, dan FreeBSD.

Secara default penginstalan Mozilla Firefox harus online, namun anda juga bisa instal secara offline.

Download Mozilla Firefox terbaru offline installer (Indonesia)
Download Mozilla Firefox terbaru offline installer (English)

ORDER VIA CHAT

Produk : Cara Download dan Instal Mozilla Firefox terbaru offline installer

Harga :

https://www.bintang-multimedia.com/2014/04/Cara-Download-dan-Instal-Mozilla-Firefox-terbaru-offline-installer.html

ORDER VIA MARKETPLACE